- Pengertian kalor
Kalor adalah energi yang di terima atau dilepaskan oeh sebuah benda, sehingga temperatur benda tersebut naik atau turun ( wujudnya berubah ). satuan kalor dinyatakan dalam JOULE atau kalori. hubungan keduanya dapat dinyatakan sebagai berikut.
1 KALORI = 4,2 JOULE
1 JOULE = 0,24 KALORI
- Azas Black
Qlepas = Qterima
- Pengaruh kalor terhadap suatu zat
- Kalor jenis dan kapasitas kalor
- kalor jenis
2. Kapasitas kalor
Kapasitas kalor adalah banyaknya kalor yang diperlukan atau dilepaskan untuk menaikan atau menurunkan temperatur sebesar 1◦c . kapasitas kalor dirumuskan sebagai berikut
C = Kapasitas Kalor ( joule/kelvin )
Q = Kalor ( joule )
Ʌt = Perubahan temperature (◦c)
Karena Q = MCɅt, Kapasitas kalor dapat jua dihitung melalui persamaan sebagai berikut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar